Kepala Madrasah Dra. Hj. Nurhayati, M. Pd akan melepas jalan sehat yang diikuti oleh seluruh dewan guru dn pegawai MAN 1 Brebes serta peserta didik kelas XI dan XII. Peserta didik Kelas X tidak ikut jalan sehat karena di hari yang sama melaksanakan kegiatan Camping Character Building di Zipur Yonif 407 Kab. Tegal sebagai lanjutan dari rangkaian kegiatan Masa Ta'aruf Madrasah (MATSAMA)
Demikian WAKAHUM MAN 1 Brebes memberitakan kegiatan peringatan tahun baru islam 1445 H
Komentar